Cerdas Belanja Online Di Era Pandemi

Menurut KBBI kata wirausaha merupakan gabungan dari dua kata yang masing-masing memiliki arti, wira = pahlawan atau laki-laki, sedangkan kata usaha = sebuah kegiatan deangan mengerahkan tenaga dan pikiran untuk mencapai suatu maksud. Maka kata wirausaha diartikan sebagai orang yang melakukan sesuatu dengan segala kemampuan untuk mencapai maksud tertentu.

Pengertian Kewirausahaan adalah suatu usaha untuk menentukan, mengembangkan, menggabungkan inovasi, kesempatan, dan cara yang lebih baik agar memiliki nilai yang lebih dalam kehidupan. Pengertian menurut Thomas W. Zimmerer, kewirausahaan adalah penerapan inovasi dan kreatifitas untuk memecahkan masalah dan memanfaatkan pelueng yang orang lain hadapi seatiap hari. Jenis wirausaha adalah :

Usaha Ritel

Usaha ini usaha yg tiada matinya, usaha ini disebut juga seabagai penjual ececran. Usaha ini memilili resiko yang minim karena persaingan yang terjadi hanya sebatas peritel. Usaha ritel yang populer saat ini adalah jadingan miimarket yang berjumlah ribuan tersebar di indonesia.

Startup Bisnis

Di masa pandemi ini, usaha melalui startup digital menjadi metode yang paling dipilih oleh para pelaku usaha, baik skala rumahan, hungga beromset ratusan juta. Dalam membuat bisnis diera 4.0 bukanlah hal yang mudah, dimana mencapai kesuksesan dari mendirikan Start-up hingga melakikan berbagai usaha untuk mernjadi unicorn harus melalui beberapa proses.

Industri Kreatif

Pemerintah, dalam beberapa terakhir ini mendorong kaum muda yang memiliki kreativitas, agar dapat memberikan sumbangan dalam industri kreatif di indonesia. Industri ini murni mengandalkan kreativitas anak muda yang mampu memberikan peluang yang berkembang sesusi dengan keinginan pasar.

 Yang saya bahas disini adalah tentang startup bisnis bertema Bisnis Online di era pandemi COVID - 19. pandemi corona berdampak pada banyak aspek kehidupan manusia, mulai dari kesehatan, ekonomi, sosial dan budaya.

Belanja online terkesan sangat mudah karena masyarakat cukup menggunakan gadgetnya untuk memilih barang, bayar via transver/cod, lalu pesanan dikirim sampai rumah. Tapi belanja online juga harus hati-hati agar tidak konsumtif, apa lagi menjadi korban penipuan. Beberapa tips belanja online :

Beli barang hanyan di marketplace atau e-commerce resmi

Dengan membeli barang di marketplace atau e-commerce resmi, maka terjamin keaslian barang dan keamanan transaksi jugalebih terjamin.

Hati-hati pilih toko, lihat riviewnya

Beli barang dilihat dulu riview dari pembeli- pembeli sebelumnya. Kalau riviewnya bagus  boleh untuk membeli, tapi jika banyak komen negatif maka cari toko yang lain.

Transaksi aman

Transaksi aman jika dilakukan melalui rekening bersama, hindari transfer ke rekening pribadi karena resiko penipuan sangat besar

Barang elektronik beli dia authorized seller

Pembelian barang elektronikharus membeli dari penjual resmi atau produsen merk tersebut karena keaslian barang dan keamanann transfer terjamin.

Manfaat promo dan filter gratis ongkir

Belanja online lebih banyak menawarkan promo menarik. manfaatkan kesempatan ini untuk mencari barang yang dibutuhkan.

Hindari perilaku konsumtif

Kemudahan belanja online membuat kita tergoda membeli barang-barang apa lagi diskon yang ditawarkan menarik. Maka catat terlebih dahulu sebelum belanja untuk menghindari pemborosan.

Sedekah buat pengirim paket

Memberi tip pada kurir sangat wajib, sebagai bentuk empati karena mereka harus tetap kerja di tengak pandemi covid-19

Penulis : Lulu Latifah Khoirunnisa (mahasiswa Prodi Pendidikan Agama Islam Universitas Muhammadiyah Purwokerto)



8 Komentar

  1. Wah Maasyaa allah sangat bermanfaat sekali, terimakasiii author sudah memberikan arahan bagaimana kita bisa memilah yang baik dalam berbelanja online, dengan membaca ini kita bisa lebih bijak dalam belanja online ya gaiss.. sukses terus untuk keberlangsungan blog nya juga pak :D

    BalasHapus
  2. Masya allah,, ak sangat senang sekali membaca punya temen saya dan ini tentunya sangat bermanfaat buat saya yg suka belanja di online store terumata,jd tau dri mana kita bisa menilai toko itu dan supaya tidak terjadinya penipuan barang atau barang yang tidak di kirimkan.
    Terima kasih

    BalasHapus
  3. Memang sih. Belanja online di era sekarang apalagi pas waktu pandemik tuh pilihan terbaik yang bisa kita lakukan, yah karena kita nggak perlu lagi capek keluar rumah,panas panasan di siang hari,cukup rebahan aja kita udah bisa belanja hehehe.

    Tetap semangat yah para penulis, semoga blog ini selalu memberi inspirasi dan manfaat bagi setiap pembacanya :)

    BalasHapus
  4. Trimakasih atas penjelasannya, di era seperti sekarang ini ketika kita belanja di suatu olshop memang harus cerdas dalam segala hal, memilih barang, harga, dan jangan sampai tertipu.

    BalasHapus
  5. Masya allah, saya seneng sekali membaca ini dan ini sangat penting bagi saya dan terutama buat saya yg suka belanja online jadi bisa menilai mana yang harus bisa di beli dan tidak di beli,mksdnya dalam artian mana yang sekiranya toko itu dpt di percaya ya itu td dengan adanya melihat rating yg maksimal bintang 4.8 itu yg insha allah dapat di percaya.
    Terima kasih pak

    BalasHapus
  6. Saat ini marak sekali penipuan jual beli online. Tulisan ini sangat membatu bagi kita yang suka berbelanja online untuk lebih bijak dalam memilah belanja di online.

    BalasHapus
  7. Dhiya Hanun_210601008517 Oktober 2022 pukul 23.30

    belanja di marketplace memang mudah dan praktis, namun harus pandai menahan diri supaya tidak impulsif tergoda berbagai promo hehe .. terimakasih pada penulis yang sudah mengingatkan supaya memberi tips untuk kurir

    BalasHapus
Lebih baru Lebih lama